sistem keamanan yang dimiliki gedung putih amerika serikat cukup extrem

Gedung Putih : AS Takkan Cabut Sanksi Atas Turki - INTERNASIONAL ...

pernahkah anda berfikir bagaimana sistem keamanan di gedung putih amerika serikat . gedung putih amerika merupakan istana kepresidenan presiden amerika serikat . gedung ini terletak di 1600 pennsylvania avenue di ibukota whastingthon DC . gedung putih juga merupakan kediaman presiden dan keluarganya selama menjabat sebagai presiden . jadi itulah mengapa sistem keamanan terbaik diterapkan di gedung putih dengan personil beserta dengan senjata tercanggihnya .


sistem pertahanan udara 

banyak sekali cerita mengenai pertahanan digedung putih bayangkan saja dana yang dikeluarkan cukup banyak untuk memperkuat sistem keamanan di gedung putih bahkan menambahkan pelindung laser tak kasat mata guna mengantisipasi serangan pesawat tempur . selain itu gedung putih juga dilengkapi dengan sistem peringatan visual  agar pesawat tidak diperbolehkan melintasi batas peringatan .


Sensor pendeteksi

sebenarnya sistem peringatan sensor inframerah telah digunakan sejak tahun 1970 an . sensor infamerah dipasang diseluruh halaman gedung putih yang luasnya mencapai 80 hektar . saking ketatnya sistem keamanan yang dimililiki gedung putih, bahkan sensor inframerah juga dipasang dibawah tanah . alat ini cukup canggih cara kerjanya dengan mendeteksi sumber panas tubuh . jadi penyusup yang melintasi daerah yang terpasang infra merah akan cepat terdeteksi meskipun berada dalam sebuah kendaraan .


Jendela kaca anti peluru

setiap keamanan yan baik pasti memiliki sistem keamanan yang canggih dalam mendeteksi setiap penyusup . hampir setiap model jendela gedung putih dilapisi dengan kaca balistik selama bertahun - tahun sehingga tahan terhadapa serangan tembakan baik jarak jauh maupun serangan jarak dekat . sistem keamanan gedung putih sangat baik sehingga sangat sulit di deteksi dari luar .


Bunker cadangan

meskipun presiden memiliki sitem keamanan yang cukup ketat seorang presiden juga memilki cadangan bunker . pada tahun 2011 presiden amerika serikat membuat proyek kontruksi bunker dilengkapi dengan berbagai teknologi tinggi . 


pembatas jalan

sistem keamanan yang satu ini hampir sama dengan keamanan bangunan castle pada umumnya untuk menghindari pendemo yang sering melakukan penyerbuan dan juga sistem keamanan untuk menghalau kendaraan termasuk mobil pengebom . dahulu pembatas jalan gedung putih dibuka untuk umum banyak wisatawan berkunjung ke tempat tersebut namun pada tahun 2017 pembatas jalan telah ditutup agar memudahkan dalam proses mengendintifikasi . 


identifikasi pengunjung 

setelah kejadian serangan 11 september 2001sistem keamanan gedung putih diperketat dengan mengedintifikasi latar belakang setiap pengunjung agar menghindari tindak kejahatan sedangkan alat yang biasa digunakan berupa magnetometer . magneto meter merupakan alat instrumen yang digunakan untuk mengukut bahan magnetic . dengan menggunakan sistem keamanan magnetometer benda yang mencurigakan atau berbahaya dapat terdeteksi 

No comments

Powered by Blogger.