Setting/mengganti bahasa windows 10 dengan mudah ke bahasa indonesia


Windows 10 merupakan sistem operasi yang diproduksi oleh perusahaan teknologi asal amerika . hal yang paling mendasar menjadikan bahasa windows 10 berbahasa inggris karena berasal dari negara amerika serikat dan bahasa yang digunakan pada windows 10 pada umumnya menggunakan bahasa inggris . sebab bahasa inggris merupakan bahasa internasional . sedangkan bahasa pemprograman yang digunakan windows 10 ialah C, C + +, C # . namun pengembang windows 10 telah memperhitungkan dengan cermat sehingga penggunanya dapat mengubah bahasa ke dalam bahasa yang digunakan penggunanya . pengembang menyediakan 110 bahasa pada windows 10 dan paket tambahan bahasa yang dapat di unduh di Microsofr store .   jika anda ingin mengubah bahasa windows 10 anda kedalam bahasa indonesia caranya cukup mudah sebagai berikut ;


Terlebih dahulu hubungkan koneksi internet laptop anda,
kemudian klik icon start lalu pilih setting . maka jendela 
windows setting akan terbuka . lalu pilih opsi Time & 
Language ;

Pilih opsi language . kemudian add a preffed language .

pilih bahasa indonesia , lalu klik instal 

ketika anda selesai menginstal . selanjutnya klik pada
opsi adiministrative language setting ;


akan muncul jendela baru . pilih format bahasa indonesia .
lalu klik ok . setelah itu restar_t laptop anda seperti pada
gambar berikut ;

No comments

Powered by Blogger.