Bagaimana cara menabung yang baik dan tepat Saran dari pakar keuangan

Tip Menabung Tanpa Bikin Anda Menderita - Finansial Bisnis.com

Berbicara tentang menabung merupakan hal atau kebiasaan yang positif . kata menabung sering anda jumpai baik dalam surat, malajalah , televisi ataupun media internet . menabung dapat anda lakukan sedini mungkin karena hal itu akan menjadi kebiasaan . dalam sebuah pepatah tertulis " jika anda ingin kaya bukan berapa uang yang anda hasilkan tapi berapa uang yang anda simpan '' . kata simpan bisa anda garis bawahi dan menjadi utama . dalam menabung banyak pakar memeberikan saran teori tentang cara menabung yang baik dan tepat 

Surat berharga
saham merupakan instrumen alat menabung yang cukup baik tetapi dalam artian menabung saham bukan berarti bermain saham . dinegara - negara maju dan berkembang terdapat banyak orang sukses dengan menanam saham secara konsisten . sehingga saham yang ditabung dapat menghasilkan uang . maka menanam saham cukup tepat dan pilihlah saham yang terdaftar dalam jasa keungan .

Properti
sejak dahulu kita jumpai banyak orang kaya menghasilkan uang dari properti dan merupakan media menabung yang tepat . dengan membuka ruko, menyewa lahan , dan menjual produk maka uang bekerja untuk anda . dan anda sudah mengetahui bahwa nilai properti semakin lama akan semakin naik . 

Logam mulia
logam mulia dapat berupa emas . emas ini merupakan alat menabung yang cukup baik sebab nilai jual emas terus mengalami pertumbuhan . jarang anda temui bahkan tidak pernah anda dapati nilai emas yang menurun .

No comments

Powered by Blogger.