Pengertian dan jenis -jenis narkoba ( narkotika, pskitropika, dan zat adiktif lainnya )








1. Pengertian narkoba

    Narkoba adalah singkatan dari narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya/obat berbahaya yang jika dimasukkan kedalam tubuh manusia baik cara dihirup maupun dengan cara disuntikkan dapat mengubah pikiran , suasana hati, atau perasaan dan perilaku seseorang .

2. Jenis  jenis narkoba


  • Narkotika adalah zat yang bisa menimbulkan pengaruh tertentu bagi yang menggunakannya dengan memasukkan kedalam tubuh . pengaruh tersebut bisa berupa pembiusan , hilangnya rasa sakit , rangsangan semangat , halusinasi atau timbulnya khayalan - khyalan . sifat -sifat yang diketahui dan ditemukan dalam dunia medis  bertujuan untuk dimanfaatkan bagi mengobatan dan kepentingan manusia dibidang pembedahan , menghilangkan rasa sakit dll .-

  • psikotropika adalah zat atau obat bukan narkotika , baik alamiah ataupun sintetis , yang memiliki khasiat psikoaktif melalui pengerauh selektif pada susunan saraf pusat yang menyebabkan perubahan khas pada aktifitas normal dan perilaku . contoh : MDMA, LSD, STP, dan ekstasi . 
  • za adiktif lainnya adalah zat - zat selain narkotika dan psikotropika yang dapat menimbulkan ketergantungan , contoh : rokok, alkohol, lem kayu , cat .

No comments:

Post a Comment